Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Jegulo Berikan Materi Pelatihan Pembinaan Linmas Di Wilayah Koramil 0811/07 Soko

    Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Jegulo Berikan Materi Pelatihan Pembinaan Linmas Di Wilayah Koramil 0811/07 Soko

    TUBAN, – Serma Rusdianto Babinsa Koramil 07 Soko Kodim 0811 Tuban bersama Polsek Soko bersinergi memberikan materi pelatihan dan pembinaan terhadap Linmas Desa Jegulo Kecamatan Soko Kabupaten Tuban, Minggu (04/02/2024).

    Disampaikannya, bahwa demi terwujudnya Kamtibmas, Serma Rusdianto bersama Bhabinkamtibmas memberikan materi pembekalan dan pelatihan Linmas di kantor Desa Jegulo.

    “Kgiatan ini juga sebagai wujud Sinergitas TNI Polri dengan Perangkat Desa dalam Perlindungan terhadap masyarakat”, Ungkap Babinsa Jegulo Koramil 0811/07 Soko.

    Dilain kegiatannya, Danramil 07 Soko Kapten Inf Prayitno menjelaskan materi pembinaan dan pelatihan yang disampaikan yaitu tentang tugas pokok Linmas. Selain itu, diberikan pengetahuan dan pelatihan dasar peraturan baris-berbaris, gerakan pengaturan lalu lintas dan wasbang. Dilakukan juga pengecekan sikap dan penggunaan seragam Linmas.

    “Saya mengharapkan Linmas bisa membantu melaksanakan tugas serta mendukung tugas Babinsa dan Bhabinkamtibmas dalam pengamanan kegiatan di wilayah, ” pungkasnya. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    https://korem082.mil.id/ciptakan-lingkungan-yang-asri-babinsa-koramil-0811-20-grabagan-karya-bakti-bersama-masyarakat/

    Artikel Berikutnya

    Karya Bakti Koramil 0811/13 Tambakboyo Bersama...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan

    Ikuti Kami